Sabtu, 19 September 2009

Kode HTML Tampil di Dalam Postingan - "Parse HTML"

Untuk memunculkan Kode HTML agar bisa Tampil di Dalam Postingan, kita bisa menggunakan fasilitas "Parse HTML" online...gratis lagi....

Caranya sebagai berikut :

  1. Siapkan kode HTML yang ingin anda tampilkan, kemudian klik disini

  2. Masukkan kode HTML yang tadi anda copy ke dalam kotak yang tersedia dan klik Parse.


Hasilnya :

<a href="http://panduanbuatbloggratis.blogspot.com">Panduan Buat Blog Gratis di Blogspot.Com</a>


Agar hasilnya lebih halus lagi, anda tinggal memasukkan kode yang telah di parse di antara kode HTML, seperti ini : kode yang telah di parse

Hasilnya :

<a href="http://panduanbuatbloggratis.blogspot.com">Panduan Buat Blog Gratis di Blogspot.Com</a>


Selamat Mencoba......


2 komentar:

Anonim mengatakan...

Genial post and this enter helped me alot in my college assignement. Thank you as your information.

Purba Java mengatakan...

Thanks Bos...sudah jelas...