Rabu, 17 Februari 2010

Membuat Recent Post / Postingan Terbaru

Ada beberapaa pengunjung yang setia mengunjungi blog anda dan mencari apa artikel atau postingan terbaru dari blog anda. Untuk memudahkan pengunjung menemukan postingan terbaru, ada beberapa langkah yang bisa anda lakukan.

Beikut ini cara Membuat Recent Post / Postingan Terbaru :
  1. Seperti biasa login dulu di blogger.

  2. Kemuduan pilih Tata Letak

  3. Klik Tambah Gadget

  4. Trus pilih Add a Gadget --> HTML/Javascript.

  5. Kemudian Copy kode berikut ini :

    <script src="http://www.geocities.com/uddin_81/recent-post.js"></script>
    <script>var numposts = 5; var showpostdate = false; var showpostsummary = false; var numchars = 100; </script>
    <script src="http://namabloganda.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&amp;alt=json-in-script&amp;callback=rp">
    </script>

  6. Kemudian paste dalam kotak "content".

  7. Kemudian Simpan

Keterangan :
  • Angka 5 bisa anda ganti dengan angka berapapun, dan ini merupakan jumlah postingan terbar dari blog anda.

  • Ganti namabloganda dengan nama dari blog anda.
    misal : panduanbuatblogratis


Selamat mecoba.
Readmore »

Jumat, 05 Februari 2010

Cara Mengetahui Blogger Satu Daerah

Memang senang rasanya kalau bertemu teman - teman blogger, apalagi teman satu daerah. Ketemunya di internet lagi. Teman bisa buat tukeran link, bisa buat tukeran ilmu seputar blog. Dan bisa bersama-sama menunjukan kebanggaan daerahnya. Seperti Obyek Wisata, makanan khas, dll.

Kita bisa mengetahui teman satu daerah, atau teman blogger dengan daerah lain hanya dengan memasukan alamat berikut di address bar browser anda :

Blogger seluruh Indonesia :
http://www.blogger.com/profile-find.g?t=l&loc0=ID

Blogger dalam satu provinsi :
http://www.blogger.com/profile-find.g?t=l&loc0=ID&loc1=Jawa+Tengah

Blogger dalam satu kota/ kabupaten :
http://www.blogger.com/profile-find.g?t=l&loc0=ID&loc1=Jawa+Tengah&loc2=Purbalingga


Keterangan :

Silakan ganti hurup yang berwarna biru sesuai dengan kode negara, nama provinsi dan nama kota yang ingin anda cari.

ID : kode untuk Indonesia.

Jawa+Tengah : nama provinsi. Tanda + berfungsi sebagai spasi pada nama provinsi dengan dua kata atau lebih.

Purbalingga : nama kota/kabupaten
Readmore »